Untuk wilayah Kabupaten Cirebon yang diguyur hujan di antaranya, Waled, Ciledug, Losari, Pabuaran, Babakan, Karang Sembung, Astanajapura, Lemah Abang, Sumber, dan Plumbon.
Dalam analisis klimatologi, sebagian besar lokasi-lokasi pengamatan suhu udara di Indonesia menunjukkan dua puncak suhu maksimum, yaitu pada bulan April/Mei dan September.
Beberapa wilayah Sumatra seperti Riau dan Lampung mulai mengalami kasus kebakaran hutan. Sumatra Selatan (Sumsel) diperkirakan telah memasuki musim kemarau yang meningkatkan…
Cuaca panas belakangan ini terjadi lantaran posisi semu matahari yang berada di wilayah utara ekuator. Hal itu menunjukan bahwa sebagian wilayah di Indonesia telah memasuki…
Hari ini hujan disertai petir diperkirakan mengguyur wilayah wilayah Jakarta Timur dan Jakarta Selatan, sedangkan hujan disertai angin kencang akan mengguyur wilayah Bogor,…