Pada sekitar Juli 2020, Matheus Joko Santoso dan Adi Wahyono menyerahkan uang dari fee Bansos sebesar Rp3 miliar kepada Hotma Sitompul untuk biaya pengacara yang menangani…
Salah satunya adalah Harry Van Sidabukke yang didakwa menyuap mantan Menteri Sosial Juliari Peter Batubara senilai Rp1,28 miliar terkait penunjukan perusahaan penyedia bansos…
Direktur PT Hamonangan Sude Rajif Bachtiar Amin juga dihadirkan sebagai saksi dalam kasus suap pengadaan Bantuan Sosial dengan terdakwa Harry Van Sidabukke dan Ardian IM.
Persidangan kasus bantuan sosial yang melibatkan mantan Menteri Sosial Juliari Peter Batubara dilanjutkan pada Senin (5/4/2021). Direktur PT Hamonangan Sude Rajif Bachtiar…
Dia meminta kepada seluruh kepala daerah yang ada di Jawa Barat agar fokus dalam penanganan Covid-19 secara manajemen, khususnya di sektor ekonomi harus bisa segera membaik.
Hal itu diungkapkan Effendi Gazali setelah selesai diperiksa sebagai saksi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus suap pengadaan bantuan sosial Covid-19 Jabodetabek.
PK telah menetapkan eks Mensos Juliari Peter Batubara dan empat tersangka lainnya sebagai tersangka suap terkait program bantuan sosial penanganan Virus Corona.
Mantan PPK Kemensos Matheus Joko Santoso mengakui aliran dana Rp16,7 miliar dari fee pengadaan bansos, termasuk untuk pembayaran Cita Citata saat mengisi acara di Labuan…