Sebanyak 344 anak laki-laki yang diklaim diculik kelompok militan Boko Haram dalam rekaman yang tidak diverifikasi, sekarang dalam perjalanan kembali ke Katsina.
Covid-19 hari ini memang menyebabkan belasan kematian tambahan, tapi dengan alasan penegakan hukum secara ekstra-yuridis pembunuhan juga telah terjadi terhadap 18 orang.
Tidak ada kelompok yang mengaku bertanggung jawab atas serangan itu. Baik Boko Haram maupun cabang ISIS di wilayah itu, yang dikenal ISWAP, beroperasi di area tersebut.
Igbo Ora, sebuah wilayah yang ada di bagian barat daya Nigeria, merupakan wilayah dengan banyak spanduk bertuliskan “Ibu kota kembar dunia”. Pasalnya, pemandangan anak kembar…
Nigeria ambil bagian dalam implementasi kesepakatan produksi OPEC+ pada Februari. Langkahnya ini meningkatkan dampak dari pengurangan pasokan yang telah mendorong naik harga…
Berdasarkan perhitungan sementara, Buhari yang diusung Partai All Progresive Congress menerima 56% suara dukungan, unggul dibanding 41% suara yang diterima Atiku, mantan…