Transjakarta bersama LRT Jabodebek berupaya meningkatan layanannya lewat penandatanganan berita acara operasional prasarana halte BRT Terintegrasi Stasiun LRT
CSW 1 (singkatan dari Centrale Stichting Wederopbouw) adalah sebuah halte Transjakarta yang terletak di Jalan Trunojoyo, Selong, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Seluruh proses lelang pada proyek ini dijalankan langsung oleh Kemenhub, mulai dari tahapan pengajuan lelang, proses lelang, sampai penentuan pemenang.
Ketujuh wajah pelaku yang diduga sengaja membakar halte saat demo UU Cipta Kerja diidentifikasi melalui machine learning berbasis tensorflow oleh Narasi TV.
Fasilitas umum yang berada di bawah kelola Dinas Perhubungan (Dishub) Sulsel itu memang mulai tak beroperasi sejak berkurangnya armada BRT di kawasan Makassar, Sungguminasa,…
Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah DKI Jakarta melelang investasi kerja sama pemanfaatan aset terkait dengan rencana revitalisasi 1.000 halte bus di Ibu Kota.
Untuk meningkatkan infrastruktur pemberhentian bus di trotoar, Pemerintah Provinsi DKI Bakal melelang 1.000 unit halte yang tersebar di seluruh Ibu Kota. Gubernur DKI Basuki…
Sebanyak 150 halte bus di wilayah Jakarta Pusat akan diremajakan karena banyak yang rusak sehingga mengganggu kenyamanan para pengguna fasilitas umum tersebut.