Terdakwa kasus penghapusan daftar pencarian orang (DPO) terpidana cessie Bank Bali Djoko Tjandra, Inspektur Jenderal (Irjen) Pol Napoleon Bonaparte dituntut 3 tahun penjara…
Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta Pusat menjatuhkan hukuman 10 tahun penjara ditambah hukuman membayar denda Rp600 juta subsider 6 bulan kurungan kepada…
Jaksa KPK meminta hakim menyatakan sidang pemeriksaan perkara pidana dengan terdakwa Hiendra Soenjoto dilanjutkan berdasarkan surat dakwaan penuntut umum.
Putusan hakim tersebut lebih singkat setelah putusan penundaan sebelumnya pada 2018. Lee didakwa pada Februari 2017 setelah terbukti menyuap senilai 29,8 miliar won (US$27,4…
Bupati Kaur Gusril Pausi diperiksa KPK pada Senin (11/1/2021) sebagai saksi terkait kasus suap ekspor benih lobster yang menjerat eks Menteri KKP Edhy Prabowo.
KPK memanggil dua saksi yaitu seorang karyawans wasta dan wiraswata untuk dimintai keterangan terkait kasus izin ekspor benih lobster di Kementerian Kelautan dan Perikanan.
KPK memeriksa tiga orang saksi pada Senin (28/12/2020) terkait kasus suap perizinan tambak, usaha dan atau pengelolaan perikanan yang menjerat eks Menteri KKP Edhy Prabowo.
Finance Manager Hyundai Engineering and Construction Woo Kyunghag diperiksa KPK untuk melengkapi berkas perkara penyidikan dengan tersangka General Manager PT HDEC, Herry…