PT PLN (Persero) menggandeng PT Bukit Asam Tbk. atau PTBA dan PT Kereta Api Indonesia (Persero) mengamankan pasokan batu bara untuk pembangkit listrik. PLN melakukan kontrak…
Emiten batu bara TBS Energi Utama (TOBA), United Tractors (UNTR), Adaro Energy (ADRO), dan Indika Energy (INDY) bergerak cepat mengembangkan portofolio pembangkit listrik.
Indonesia memiliki potensi pengembangan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) terapung di lokasi pembangkit listrik tenaga air (PLTA) eksisting yang cukup besar, yakni mencapai…
Pada prinsipnya pembentukan holding adalah perusahaan yang akan dilebur menjadi satu dalam holding panas bumi nantinya akan dimiliki bersama-sama antara PT Pertamina (Persero),…
Pengembangan pembangkit EBT akan mengalami peningkatan besar-besaran mulai 2028, seiring dengan kemajuan teknologi baterai penyimpanan yang semakin murah.
Bisnis, SEMARANG — Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah siap menawarkan proyek pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) kepada investor melalui lelang.
Presiden San Miguel Corp. Ramon Ang menyebutkan keputusan tersebut diambil mengingat ketergantungan Filipina yang masih cukup tinggi terhadap bahan bakar fosil.
Dalam proyek tersebut Pertamina akan membangun dan mengembangkan proyek terintegrasi di Bangladesh yang terdiri atas independent power producer (IPP) pembangkit listrik combined…
Berdasarkan data Ditjen Ketenagalistrikan Kementerian ESDM, 34 proyek pembangkit dengan total kapasitas 627,8 MW pada saat ini terkendala pembangunannya.
Pemerintah berencana menyetop penggunaan batu bara untuk pembangkit listrik dalam beberapa tahun ke depan. Lalu bagaimana dampaknya kepada emiten batu bara nasional?