Badan Urusan Logistik (Bulog) Sub Divre Baubau Sulawesi Tenggara siap menyalurkan bantuan sosial beras sejahtera (Bansos Rastra) di tiga kabupaten periode Januari dan Februari…
Di antara pengap tumpukan berkarung-karung beras yang menjulang tinggi di gudang Perum Bulog Divre DKI Jakarta—Banten di Jakarta Utara, Presiden Joko Widodo mengakui adanya…
Perum Bulog mengharapkan pemerintah berpihak kepada perusahaan plat merah untuk bisa menyuplai e-warong (elektronik warung gotong royong) dimana keluarga penerima manfaat…
JAKARTA – Perum Bulog berharap pemerintah segera membayarkan biaya pengadaan cadangan beras pemerintah (CBP) yang dilakukan BUMN pangan itu sejak Juli 2018.
JAKARTA— BUMN pangan Perum Bulog segera menyortir beras turun mutu sebanyak 6.800 ton yang ada di gudang divisi regional Sumatra Selatan dan Bangka Belitung.
Stok beras lebih dari 2 juta ton di gudang Bulog per akhir 2018 dinilai relatif cukup aman. Kesiapan stok beras milik Perum Bulog itu sebagai bagian dari upaya pengendalian…
Ketersediaan beras di gudang Divre Bulog Sulawesi Tenggara awal 2019 mencapai 13.500 ton, cukup untuk kebutuhan pangan masyarakat hingga 9 bulan ke depan.
Gejolak harga pangan kerap terjadi menjelang perayaan hari besar keagamaan. Selain Ramadan dan Lebaran, perayaan Natal plus tahun baru patut menjadi perhatian otoritas pangan.
JAKARTA — Perum Bulog akan memperkuat jalur pemasaran melalui sektor privat, penjualan langsung, dan badan usaha milik desa (Bumdes) untuk mendistribusikan cadangan beras…
JAKARTA — Badan Ketahanan Pangan Kementerian Pertanian akan fokus menjaga stabilitas harga dan pasokan pangan di daerah yang mayoritas penduduknya merayakan Natal. Sejauh…
JAKARTA —Perum Bulog optimistis implementasi mekanisme anyar dalam pengelolaan cadangan beras pemerintah (CBP) akan meningkatkan kinerja sisi komersial BUMN pangan itu.