Sebanyak 2.936 calon mahasiswa baru lulus di Universitas Andalas melalui jalur SBMPTN dari 34.782 peserta yang mendaftar di jalur ini ke universitas Andalas.
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyatakan kementeriannya akan melakukan pengaturan terkait hewan kurban dalam situasi merebaknya penyakit mulut dan kuku (PMK)…
Presiden Jokowi dipastikan akan bertandang ke Rusia dan Ukraina pada akhir bulan ini atau menjadi kepala negara pertama di Asia yang mengunjungi wilayah konflik tersebut.
BPK mengungkap sejumlah temuan dalam LKPP Tahun 2021 kepada Jokowi diantaranya soal PT Garuda Indonesia dan Krakatau Steel hingga piutang macet puluhan triliun.
Jokowi kembali mengingatkan jajarannya untuk peka dan waspada terhadap kondisi global yang memburuk, salah satunya dengan memprioritaskan belanja produk dalam negeri.
Jokowi bersyukur karena LKPP Tahun 2021 mendapatkan opini WTP dari BPK dan menegaskan akan segera menindaklanjuti rekomendasi perbaikan atas kelemahan yang ada.
Epidemiolog dari Centre for Environmental and Population Health Griffith University Australia Dicky Budiman menilai semua masyarakat wajib mendapat vaksinasi dosis ketiga…
Presiden Joko Widodo menegaskan pemindahan ibu kota negara Republik Indonesia dari Jakarta ke Ibu Kota Nusantara (IKN) akan tetap dilakukan sesuai dengan rencana.
Himbauan dalam surat edaran Kemenkes tersebut diharapkan dapat untuk menghadapi potensi puncak kasus Covid-19 yang didorong oleh adanya subvarian baru BA.4 dan BA.5 Omicron.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) optimistis bahwa pembangunan infrastruktur di Ibu Kota Nusantara (IKN) dapat berjalan dengan lancar dan sesuai dengan lini masa yang telah direncanakan.
Jokowi menilai pembangunan Persemaian Mentawir merupakan wujud nyata keseriusan pemerintah dalam menata lingkungan, utamanya di kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.