Dimulainya pembangunan properti di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara oleh investor asing memberikan kepercayaan tersendiri terhadap keberlanjutan megaproyek itu.
Dengan mengatur penyediaan cadangan penyangga energi, pemerintah memastikan ketersediaan energi yang stabil dan terjangkau bagi seluruh masyarakat Indonesia.
DPR yang mencoba mengabaikan putusan MK plus respons Presiden Jokowi atas sikap legislatif memicu amarah rakyat Indonesia. Akibatnya, rupiah dan IHS memerah.
Hampir semua emiten unggas yang melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan kinerja apik. Bahkan ada perusahaan yang tumbuh melejit hingga ribuan persen.
Bisnis, BANDUNG — Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) berhasil mencatat kesepakatan kerja sama gas bumi senilai Rp94,4 triliun…
Otoritas minyak dan gas nasional bekerja keras memperbaiki anomali neraca gas di dalam negeri yang mulai membuat waswas lantaran ada wilayah yang kelebihan pasokan, sedangkan…
Setelah mengalami tekanan selama 2023, kinerja industri TPT bangkit pada awal 2024 dengan produk domestik bruto (PDB) dan kinerja ekspor yang bertumbuh.