Berdasarkan riset HSBC Quality of Life 2024 besaran dana pensiun yang dinilai ideal bagi nasabah kaya atau segmen affluent ialah senilai Rp5,37 miliar.
Kinerja saham bank anggota Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) alias bank BUMN bergerak variatif usai Presiden Prabowo meneken PP Penghapusan Piutang UMKM.
Bisnis, JAKARTA — PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI) mencatat portofolio pembiayaan kepada sektor energi terbarukan mencapai Rp10 triliun per September 2024.
Petani dan nelayan boleh semringah, setelah ditetapkannya peraturan pemerintah yang mengatur tentang penghapusan piutang macet mereka kepada perbankan.
Menteri BUMN, Erick Thohir memastikan bahwa Himbara akan mendukung program hapus tagih utang masyarakat segmen UMKM, khususnya 6 juta petani dan nelayan.
Bisnis, JAKARTA — Kondisi industri perbankan nasional kian stabil, terbukti dari indikator kredit berisiko alias loan at risk (LaR) perbankan yang kian mendekati level sebelum…