Sukarelawan di Inggris menunjukkan penurunan hingga 67 persen pada orang yang membawa virus corona setelah mendapatkan suntikan dosis pertama AstraZeneca.
Kedatangan vaksin tahap empat, sejumlah 11 juta dosis SARS-CoV-2 vaccine (vero cell), melengkapi ketiga tahap importasi sebelumnya yang berlangsung sejak Desember 2020 dengan…
Emiten dengan fundamental kuat dan masih mampu mencetak keuntungan selama pandemi Covid-19 digadang-gadang akan mampu unjuk gigi pada Februari 2021. Siapa saja emiten-emiten…
Tenaga medis di rumah sakit mulai menerima vaksin virus corona. Aneh tapi nyata, ada saja efek yang dirasakan usai menerima yakni ingin makan nasi padang.
Di Indonesia, kekebalan kawanan diperhitungkan sebanyak 70% dari total populasi, dengan catatan target vaksinasi tercapai 100%. Besaran 70% itu mengacu pada program-program…
Tahap awal pengumpulan data penerima vaksin mandiri dilakukan sampai dengan 10 Februari 2021 sebelum diteruskan ke pengumpulan data yang lebih komprehensif sampai dengan…
Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi melakukan serah terima vaksin dari Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur ke Dinas Kesehatan Pemerintah Kota Balikpapan yang didampingi…
Regulator Eropa menilai jumlah dan jenis kematian orang yang divaksinasi virus corona (Covid-19) Pfizer tidak dianggap abnormal, tanpa hubungan sebab-akibat yang teridentifikasi.