Grup band Slank merilis lagu berjudul Salam M3tal sebagai dukungan untuk pasangan calon (paslon) presiden dan wakil presiden nomor Ganjar Pranowo - Mahfud MD.
Sejumlah trah Bung Karno yang hadir yaitu Guntur Soekarnoputra, Guruh Soekarnoputra, Sukmawati Soekarnoputri, Bayu Soekarnoputra, dan Puti Guntur Soekarno.
Putra Bung Karno, Mohammad Guntur Soekarnoputra, meminta relawan tidak hilang fokus akibat dinamika politik yang ada sekarang, termasuk manuver Presiden Jokowi.
Hari ke-63 kampanye Pilpres 2024, para capres-cawapres memiliki agenda masing-masing. Anies dikabarkan berkampanye di Jakarta, sedangkan Ganjar ke Maluku
PSI menyindir Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo-Mahfud MD soal isu pertemuan antara Joko Widodo (Jokowi) dan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Pernyataan Jokowi soal 'Presiden boleh kampanye' sontak memberikan angin segar bagi wacana satu putaran Pilpres 2024 kendati hasil survei terkini berkata lain.
Ganjar berpendapat, Jokowi juga memiliki hak untuk menentukan pilihan politiknya. Namun, dia membiarkan masyarakat menilainya secara etika dan moral politik.