Rugi bersih Sea Ltd mencapai US$569 juta pada kuartal III/2022, cenderung flat dari tahun sebelumnya. Namun mengalami perbaikan 38,9 persen secara kuartalan.
Sea Ltd. akan membatasi pengeluaran karyawan, seperti perjalanan bisnis ke tarif penerbangan kelas ekonomi, dengan pemotongan biaya makan dan perjalanan.
PT Garena Indonesia memberi apresiasi tunjangan pendidikan dan latihan olahraga elektronik (esports) hingga Rp1 miliar kepada para atlet peraih medali emas dan perak di ajang…