Kementerian Agama mempertimbangkan untuk memperluas pintu keberangkatan jamaah ibadah umrah Indonesia seiring dengan mulai dihapuskannya kebijakan pembatasan di Arab Saudi.
Sejumlah pihak menilai pemerintah perlu menghapus aturan tarif tertinggi tes PCR dan antigen atau merevisi agar RT PCR dan Antigen ditanggung Pemerintahp.
PT Blue Bird Tbk. (BIRD) memperkirakan bakal terjadi lonjakan pemesanan taksi menuju bandara setelah aturan penerbangan dengan syarat tes PCR dan antigen dihapuskan.
RA Adaninggar,dr,SpPD melalui akun Instagram @drningz membagikan informasi mengenai tingkat risiko mulai dari terendah hingga tinggi jika dinilai dari segi transportasi.
Kementerian Perhubungan buka suara terhadap informasi yang beredar di media massa maupun media sosial terkait belum berlakunya syarat penghapusan tes PCR dan Antigen di sejumlah…
Ketua Umum Indonesia National Air Carriers Association (INACA) Denon Prawiraatmadja mengatakan terbitnya aturan tersebut sebagai salah satu upaya pemerintah menggeliatkan…
Bisnis, JAKARTA — Wajah para pengusaha transportasi umum kini lebih semringah. Pelonggaran persyaratan perjalanan domestik mulai 8 Maret 2022, melambungkan harapan mereka…
Berdasarkan data Bursa Efek Indoensia (BEI), indeks IDXTrans naik 3,13 persen atau 52,59 poin ke level 1.732,96. Sepanjang hari, indeks bergerak di rentang 1.665,02-1.732,96.
Ikatan Laboratorium Kesehatan Indonesia (ILKI) memperkirakan kebijakan tidak wajib PCR dan Antigen bagi para pelaku perjalanan akan berdampak signifikan terhadap permintaan…
Gejala penyakit Covid-19 tidak ada yang spesifik. Gejala flu seperti demam, nyeri kepala, nyeri otot, batuk, pilek, hidung tersumbat, anosmia, nyeri tenggorokan, mual, muntah,…