Pemerintah mencabut kewajiban untuk menggunakan masker saat bepergian dan berada di tempat umum. Naik Commuter Line, MRT dan Transjakarta tak wajib pakai masker
WHO menyarankan untuk mendapatkan vaksin booster pada 6 hingga 12 bulan setelah dosis terakhir, tergantung juga pada usia dan kekebalan masing-masing individu.