Saat ini super app BSI sedang dalam tahap persiapan infrastruktur sembari mengembangkan user interface (UI) dan user experience (UX) termasuk dengan branding.
BRI (BBRI) dan BNI (BBNI) memberikan penjelasan ke Bursa Efek Indonesia (BEI) terkait kabar rencana aksi korporasi untuk melepas saham kepemilikan di BSI (BRIS)
IHSG diprediksi bergerak mixed di rentang 6.840-6.895 pada perdagangan, Senin (21/8/2023). Saham BRIS, PGEO dan AUTO direkomendasikan Ajaib Sekuritas pagi ini.
Sektor perbankan mulai memperbesar guyuran belanja modalnya untuk berinvestasi di bidang informasi teknologi (IT) seiring dengan meningkatnya serang siber.
ICDX memfasilitasi transaksi perdana pembelian Sertifikat Perdagangan Komoditi Berdasarkan Prinsip Syariah atau SiKA antara BSI (BRIS) dan Maybank Syariah.