Ganjar Pranowo melayat ke kediaman Blacius Subono, seniman asal Solo pemeran Semar dalam pagelaran wayang orang di acara puncak kampanye akbar Ganjar-Mahfud.
Kampanye akbar Pemilu 2024 menyimpan kesan unik mulai dari jalan kaki 6 Km ke JIS, sampah berserakan usai kampanye di GBK, dan pemeran semar wafat di Solo.
Kampanye di Jakarta International Stadium (JIS) paling banyak dibicarakan di Twitter, IG, YouTube dan media online dibandingkan di Gelora Bung Karno (GBK).
Pemilik APK, baik itu calon legislatif, tim pemenangan calon presiden dan wakil presiden, hingga partai politik bisa melakukan penertiban secara mandiri.
Prabowo Subianto menyebut bahwa saat ini Indonesia ada di negara ke-16 terkuat di dunia, dan ingin membawanya naik hingga peringkat ke-5. Bagaimana caranya?