Sejauh ini, rata-rata utilitas kapasitas produksi pada kuartal pertama tahun ini tercatat sebesar 82 persen hingga 83 persen. Angka tersebut mendekati target utilitas kapasitas…
Kapasitas produksi keramik dari 9,18 juta meter persegi (m²) per tahun pada 2020 menjadi 12,5 juta m²/tahun pada 2021, di mana sejauh ini telah berjalan 60 persen.
Tahun ini Arwana telah menambah satu lini produksi di Jawa Timur, yang telah mulai beroperasi sejak triwulan pertama 2021. Perseroan menargetkan menambah satu lini produksi…
Penjualan produk keramik disebut mulai menggeliat dan diharapkan bisa bertahan hingga akhir tahun. Cahayaputra Asa Keramik (CAKK) optimistis penjualan bisa lebih tinggi pada…
Utilisasi industri keramik nadional telah membaik pada Juli 2020 setelah anjlok ke level 30 persen saat pandemi Covid-19 menyerang. Namun demikian, volume keramik impormasih…
Dalam tiga bulan pertama 2020, Cahayaputra Asa Keramik mencetak penurunan pendapatan 22,35 persen. Penurunan pendapatan diperkirakan berlanjut hingga akhir tahun 2020.
Cahayaputra Asa Keramik mengantongi laba bersih sebesar Rp6,12 miliar, turun 60,87% dibandingkan dengan laba per 30 September 2018 sebesar Rp15,64 miliar.
PT Cahayaputra Asa Keramik Tbk. melakukan diferensiasi produk keramik berukuran besar dan efisiensi dari sisi produksi sehingga dapat meningkatkan margin.
Emiten keramik, PT Cahayaputra Asa Keramik Tbk. bakal melakukan penambahan line untuk meningkatkan kapasitas produksi dari saat ini 9,18 juta meter persegi menjadi 13,5 juta…
Emiten keramik, PT Cahayaputra Asa Keramik Tbk. mencatatkan kinerja positif terlihat dari pendapatan dan laba bersih yang tumbuh masing-masing 47,37% dan 50% pada kuartal…
Bursa Efek Indonesia memberikan peringatan kepada investor untuk hati-hati terhadap saham PT Cahayaputra Asa keramik Tbk. (CAKK) sebab terindikasi mengalami unusual market…
PT Cahayaputra Asa Keramik Tbk. berhasil merealisasikan target laba tahun ini pada akhir bulan lalu. Per kuartal III/2018, emiten bersandi saham CAKK tersebut telah mencatatkan…
Saham PT Cahayaputra Asa Keramik Tbk. resmi dicatatkan di Bursa Efek Indonesia (BEI) hari ini, Rabu (31/10/2018). Perseroan mendapatkan kode saham CAKK di pasar modal.