Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo mengatakan pertumbuhan kredit perbankan pada Februari 2023 kembali naik menjadi 10,53 persen secara tahunan (yoy).
Perry Warjiyo sudah resmi dicalonkan kembali untuk memimpin Bank Indonesia (BI) untuk lima tahun ke depan. Bagaimana arah QRIS di periode keduanya ini?
Pemerintah meluncurkan Kerangka Anggaran Jangka Menengah (KAJM). Sementara itu, Perry Warjiyo dicalonkan Presiden Jokowi untuk kembali memimpin bank sentral.