Jokowi meminta seluruh jajarannya terus meningkatkan penggunaan APBN untuk membeli produk dalam negeri, sekaligus mendorong produk UMKM masuk e-Katalog.
Luhut akan memastikan minimal 436 pemerintah daerah telah memasukkan produk-produk UMKM unggulan daerah ke dalam e-katalog lokal, maksimal hingga Selasa 31 Mei 2002.
Saat ini Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah atau LKPP melaporkan jumlah produk dalam Katalog Elektronik atau e-katalog telah mencapai 259.828 produk pada…
Kemenperin membidik Rp400 triliun atau 20 persen dari total anggaran belanja pemerintah, untuk masuk ke pembelian barang dalam negeri, khususnya yang ber-TKDN.
E-catalog didesain seperti marketplace di mana setiap barang dan jasa yang tersedia memiliki harga sesuai di pasaran dan juga memiliki spesifikasi yang bagus.
Dalam rangka percepatan penanggulangan pandemi Covid-19 dan pemulihan perekonomian nasional, pemerintah membuka peluang penilaian dan notifikasi produk inovasi pada katalog…
Tetapi dengan lebih sedikit orang yang membaca katalog cetak karena belanja online melonjak, pengecer mengatakan telah mengambil "keputusan untuk dengan hormat mengakhiri…
Aica Indonesia meluncurkan dua katalog panel interior baru. Adapun, total produk yang tertera dalam katalog baru tersebut mencapai 18 desain pola baru dan 2 surface finish…
Kebijakan pemerintah yang mendorong proses pengadaan barang dan jasa melalui katalog elektronik (e-katalog) dinilai menjadi peluang tersendiri bagi pelaku usaha dagang elektronik.