Negara bagian Jerman, Hesse, akan menuntut produsen mobil asal negara tersebut Volkswagen (VW) karena kerusakan yang disebabkan manipulasi emisi diesel.n
Komisi Eropa telah menemukan bukti bahwa Volkswagen (VW) melakukan pelanggaran terkait hukum konsumen di 20 negara Uni Eropa karena skandal emisi diesel.
Mantan manajer Volkswagen, Wolfgang Schreiber, menggugat produsen mobil asal Jerman itu untuk membayar ratusan juta euro terkait hak paten atas perannya dalam mengembangkan…
Lembaga penasws konsumen Australia mengajukan gugatan untuk produsen mobil asal Jerman, VOlkswagen (VW) dengan tuduhan sengaja menjual 57.000 unit mobil yang menggunakan…
Volkswagen (VW) memastikan pembicaraan dengan otoritas Amerika Serikat terkait skandal emisi diesel bermesin besar akan mencapai kesepakatan pada Oktober mendatang.
Volkswagen (VW) memutuskan untuk tidak melakukan gugatan kepada Korea Selatan (Korsel) setelah negara tersebut menghentikan penjualan sebagian besar model dan menerapkan…
Produsen mobil Volkswagen (VW) mengatakan produksi di enam pabrik terganggu karena terkena dampak asanya sengketa antara perusahaan dengan dua industri pemasok.
Produsen mobil terbesar di Eropa, Volkswagen (VW) menargetkan peningkatan penjualan kendaraan diatas capaian pada tahun lalu yakni sebanyak 9,93 juta unit.
Kepala Brand Volkswagen, Herbert Diess, tidak akan mengundurkan diri meski dirinya tengah menjadi subjek investigasi dari kasus manipulasi emisi yang menyita perhatian dunia.
Produsen mobil Volkswagen (VW) telah menyetujui penyelesaian ganti rugi dengan puluhan negara bagian di Amerika Serikat terkait skandal emisi diesel yang terungkap akhir…
Komisioner Industri Eropa Elzbieta Bienkowska meminta Volkswagen (VW) untuk membayarkan kompensasi kepada pemilik kendaraan di Eropa yang terdampak skandal emisi diesel.nn
Jaksa Jerman telah melakukan penyelidikan terhadap sejumlah bekas pejabat senior termasuk mantan Chief Executive Officer Volkswagen (VW) Martin Winterkorn terkait skandal…
Kinerja penjualan produsen mobil asal Jerman Volkswagen (VW) tergelincir 0,7% pada bulan lalu yakni 495.900 unit di segmen penumpang dan kendaraan sport.