Menurutnya, para ilmuwan telah mencari tanda molekuler seperti ini dan berfokus pada planet yang menyerupai Bumi, merupakan tempat yang masuk akal untuk memulai.
Bagi orang-orang yang mempercayai keberadaan alien, tanggal 2 Juli menjadi hari yang istimewa. Selain itu, terdapat beberapa teori konspirasi yang beredar.
NASA berhasil mencatatkan sejarah dengan menerbangkan helikopter kecil bernama Ingenuity di Planet Merah. Pesawat nirawak yang dikenalikan dari bumi seberat 1,8 kilogram…
Badan antariksa mengatakan ada dua tes signifikan, yang menunjukkan bahwa semua elektronik internal bekerja sebagaimana mestinya dan akan menahan tekanan saat diledakkan…
Tepatnya pada Oktober 2017, para astronom mengamati sebuah objek yang bergerak begitu cepat dan mungkin berasal dari bintang lain atau melakukan lompatan antarbintang (interstellar).
Berdasarkan studi yang dirilis di Jurnal Physical Review D, proses tersebut dapat menjelaskan setidaknya beberapa semburan plasma, suatu bentuk gas bermuatan panas yang…
Para peneliti di Universitas Cardiff mengejutkan komunitas astronomi setelah mereka mengidentifikasi jejak fosfin atau yang dikenal sebagai tanda kunci biologis kehidupan…
Europa dianggap sebagai salah satu situs potensial Teratas untuk kehidupan di tempat lain di tata surya. Bulan raksasa itu merupakan dunia es dengan lautan di bawah permukaannya.
Teleskop Luar Angkasa Kepler milik badan antariksa AS menghabiskan sembilan tahun dalam misi berburu planet, berhasil mengidentifikasi ribuan exoplanet di galaksi kita sebelum…
Menunjukkan gambar tangkapan NASA, pemburu alien Scott C Waring mengatakan terlihat bom yang tampak datang dalam bentuk objek berbentuk cakram dengan permukaan datar, yang…
Saat dikonfirmasi Bisnis pada Rabu (28/10/2020), Kepala Lapan Prof. Dr. Thomas Djamaluddin mengungkapkan "pencarian makhluk ruang angkasa" adalah gaya bahasa media.