Dalam website milik Tanifund, TKB atau tingkat keberhasilan penyelenggara penagihan dalam jangka waktu 90 hari sejak jatuh tempo terlihat hanya 51,73 persen.
Presiden Joko Widodo telah memerintahkan BUMN untuk membeli hasil tani dalam negeri sebagai hasil rapat terbatas. Usulan modal awal mencapai Rp100 triliun.
Harga jahe yang dijual ke PT Bintang Toedjoe saat ini mencapai Rp10.000 per kilogram. Angka ini berbanding jauh dari Pasar Rangkasbitung hanya Rp3.000 -Rp5.000.
Presiden Jokowi bertolak menuju Provinsi Jawa Tengah dalam rangka kunjungan kerja pada Kamis, 11 Agustus 2022 untuk meninjau dan menanam kelapa genjah.