Everton akan mengawali perjalanan mereka di Liga Inggris di bawah asuhan pelatih anyar Frank Lampard dengan menghadapi Newcastle United yang tengah berusaha keluar dari zona…
Klub sepak bola di Liga Inggris milik Mohammed bin Salman, Newcastle United berhasil meraih kemenangan keduanya di musim ini usai mengalahkan tuan rumah Leeds United.
Leicester City menelan kekalahan dari Newcastle United. Ini merupakan kekalahan kedelapan di kandang sepanjang Liga Primer Inggris musim ini dan sekarang terancam finis di…
Arsenal menundukkan Newcastle United, ditandai dengan kapten tim Pierre-Emerick Aubameyang mencetak gol dalam pertandingan pertamanya setelah rehat sebulan akibat malaria.
Harapan West Ham United untuk finis di posisi empat besar agar lolos ke Liga Champions makin sulit setelah dikalahkan tim papan bawah Newcastle United dalam lanjutan Liga…
Newcastle kembali ke jalur kemenangan setelah melalui sembilan pertandingan di ajang Liga Primer Inggris tanpa raihan 3 poin. Pasukan Steve Bruce itu berhasil menundukkan…
Aston Villa berhasil memetik kemenangan atas tamunya Newcastle United dalam lanjutan Liga Primer Inggris, hasil yang semakin mendekatkan skuad asuhan Steve Bruce ke zona…
Arsenal kembali ke jalur kemenangan dengan menghabisi Newcastle United tiga gol tanpa balas dalam pertandingan penutup pekan ke-19 Liga Primer Inggris.
Liverpool untuk kedua kalinya hanya mampu meraih hasil imbang melawan tim papan bawah. Dalam pertandingan penutup matchday ke-16 Liga Primer Inggris, Liverpool dipaksa imbang…
Liverpool, juara bertahan dan pemimpin klasemen sementara Liga Primer Inggris, bertandang ke markas Newcastle United dalam pertandingan pekan ke-16. Skuad asuhan Jurgen Klopp…
Joelinton yang mencetak satu gol dan memasok satu assist ketika Newcastle Unted menundukkan Crystal Palace, dinilai mulai menunjukkan kebangkitan setelah musim lalu berjuang…
Alan Pardewa, mantan pelatih sejumlah klub Inggris termasuk Newcastle United dan Crystal Palace, ditunjuk sebagai direktur teknik CSKA Sofia, klub papan atas Bulgaria.
Chelsea menundukkan Newcastle United dalam pertandingan pembuka pekan kesembilan Liga Primer Inggris. Kemenangan itu membawa klub London tersebut memimpin klasemen sementara.
Pelatih Everton Carlo Ancelotti memutuskan untuk mengistirahatkan James Rodriguez ketika pemuncak klasemen Liga Primer Inggris itu berhadaoan dengan tuan rumah Newcastle…
Manchester United berhasil menjaringkan tiga gol hanya dalam rentang 10 menit terakhir di St. James park untuk memetik kemenangan telak 4–1 atas tuan rumah Newcastle United.
Arsenal dan Newcastle United menyiapkan penawaran untuk mendatangkan striker tim Jerman Wolfsburg Wout Weghorst, yang juga ujung tombak Timnas Belanda.