Penyelenggara Pilkada 2020 yang terpapar Covid-19 termasuk komisioner 40 orang, aparatur sipil negara 336 orang, dan badan adhoc pemilihan 2020 36 orang.
Penyelenggara Pilkada 2020 yang terpapar Covid-19 termasuk komisioner 40 orang, aparatur sipil negara 336 orang, dan badan adhoc pemilihan 2020 36 orang.
DKPP, KPU, dan pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan Pemilu harus terus bersinergi ke depannya. Hal ini diperlukan supaya penyelenggaraan pesta demokrasi terus membaik…
Evaluasi Pilkada 2020 menjadi agenda dalam rapat dengar pendapat (RDP) dengan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU), Bawaslu, dan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP).
Arief Budiman dinilai melakukan tindakan tanpa dasar hukum dengan meminta Evi Novida Ginting Manik kembali aktif melaksanakan tugasnya sebagai Anggota KPU RI.
Arief Budiman dinilai terbukti melakukan pelanggaran kode etik dan pedoman perilaku penyelenggara pemilu karena mendampingi Evi Novida Ginting Manik mendaftarkan gugatan…
Pasangan Eva Dwiana-Deddy Amarullah yang diusung PDIP, NasDem dan Gerindra, unggul dengan perolehan suara 249.241 berdasarkan rekapitulasi suara pemilihan Wali Kota dan Wakil…
Nasrul Abit - Indra Catri menuduh KPU Sumbar telah melakukan pelanggaran serius dan sangat luar biasa sejak tahapan pencalonan gubernur dan wakil gubernur Sumbar.
Netralitas penyelenggara pemilu, penggelembungan suara, pengerahan pemilih, hingga tidak dilaksanakannya rekomendasi Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) oleh Komisi Pemilihan…
KPK akan mengajukan kasasi terkait kasus eks Komisioner KPU yang menerima suap dari kader PDI Perjuangan Harun Masiku. Pasalnya dalam putusan banding di Pengadilan Tinggi…
Dari 12 kabupaten kota di Sulsel yang menggelar Pilkada serentak pada 9 Desember 2020, baru Kabupaten Bulukumba dipastikan maju ke MK atas dugaan pelanggaran politik uang.
KPU, Bawaslu, DKPP diharapkan jadi wasit dan juri pemilihan yang adil tegas dan adil. Sehingga pelaksanaan ini benar-benar menjadi hajatan yang mencerminkan suara rakya
Rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan suara di Pilkada Kalsel 2020 menetapkan secara resmi perolehan kedua pasangan calon, selisih suara tidak sampai 1 persen.