NAB reksa dana pendapatan tetap syariah berada di posisi Rp5,61 triliun per 23 Desember 2020, turun 7,88 persen dibandingkan pencapaian NAB pada 2019 sebesar Rp6,09 triliun.
PT Bank Sulselbar memenuhi kewajiban kepada pemegang sukuk Mudharabah II Tahun 2016 yakni pendapatan bagi hasil ke-18 untuk periode tanggal 16 Oktober 2020 sampai dengan…
PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) telah menegaskan peringkat "idAAA" untuk kedua obligasi dan "idAAA(sy)" untuk sukuk milik ADMF yang akan jatuh tempo tersebut.
Total emisi obligasi dan sukuk yang telah tercatat sepanjang tahun berjalan adalah 103 emisi dari 59 emiten. Adapun akumulasi nilai emisi sebesar Rp86,96 triliun.
Seperti diketahui, apabila sebelumnya platform ECF hanya sanggup menerbitkan saham para pelaku UMKM, kini OJK merestui para platform mengakomodasi penerbitan obligasi dan…
Platform fintech equity crowdfunding fintech (ECF) kini bisa mengakomodasi efek bersifat utang atau obligasi, dan sukuk dengan prinsip syariah dari para UMKM yang menjadi…
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. menerbitkan surat utang dalam bentuk obligasi dan sukuk senilai Rp2 triliun. Kisaran bunga yang diberikan mencapai 8,6 persen hingga 9,85 persen.
Pendanaan ini terkait dengan peringatan lima tahun kebijakan Perjanjian Paris tentang perubahan iklim serta upaya untuk mendukung Pemerintah Indonesia memberikan solusi…
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. menerbitkan obligasi dan sukuk berkelanjutan tahap pertama senilai Rp2 triliun. Saat penawaran, permintaan mencapai 2,5 kali dari target atau…
Kementerian keuangan melansir, penjualan sukuk tabungan seri ST007 telah menyentuh Rp5,1 triliun, melampaui capaian obligasi ritel lain yang sifatnya tidak dapat diperdagangkan…
Hasil lelang menunjukkan penawaran terbanyak masuk untuk seri PBS028 yang jatuh tempo 15 Oktober 2046 dengan total Rp13,10 triliun.Adapun total penawaran yang masuk mencapai…
Berdasarkan data Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan, pemerintah akan menawarkan lima seri yang terdiri dari SPN-S 11052021,…
Hingga Oktober 2020, Mandiri Sekuritas mencatatkan pertumbuhan jumlah nasabah MOST Sharia 57 persen dibanding periode yang sama tahun lalu. Pun, kenaikan jumlah nasabah syariah…
Wijaya Karya atau WIKA memulai masa penawaran obligasi sebanyak-banyaknya Rp1,5 triliun dan sukuk sebanyak-banyaknya Rp500 miliar. Dana hasil penerbitan obligasi akan digunakan…