Skema perpajakan baru akan diterapkan oleh pemerintah untuk sektor otomotif. Hal ini diperkirakan berdampak pada kinerja sejumlah emiten otomotif, salah satunya PT Astra…
Penjualan ritel roda empat Indonesia (dari dealer ke konsumen) pada April 2021 mencapai 79.500 unit, naik 3 persen secara bulanan dan 227 persen secara tahunan.
Emiten produsen mobil maupun industri pendukungnya menunjukkan peningkatan kinerja setelah diskon pajak mobil 0 persen bergulir. Siapakah yang layak koleksi?
Bisnis, JAKARTA — Sejumlah emiten bakal diuntungkan oleh momentum mudik Lebaran tahun ini, terutama yang bergerak di sektor transportasi dan logistik.n
Bisnis, JAKARTA — Sentimen relaksasi pajak pertambahan nilai barang mewah (PPnBM) untuk mobil mulai 1 Maret 2021 bakal menjadi bahan bakar pergerakan saham PT Astra International…
PT Astra International Tbk. melansir penggunaan dana untuk ekspansi hingga September 2020 mencapai Rp5 triliun atau separuh dari alokasi capex tahun ini. Penggunaan capex…
Bisnis, JAKARTA — Penjualan mobil di bawah PT Astra International Tbk. (ASII) mencetak kenaikan penjualan secara bulanan pada Oktober 2020. Bahkan dalam 5 bulan terakhir,…
Tiga emiten tersebut telah mengumumkan rencana pembagian dividen interim pada Oktober 2020. Tanggal terakhir atau cum date bagi investor yang ingin membeli saham dan mendapatkan…
Astra International melaporkan penurunan pendapatan bersih konsolidasian 23% secara year on year (yoy) menjadi Rp89,8 triliun pada semester I/2020. Kendati demikian, laba…
Setelah harga saham Acset (ACST) terbang ke Rp510, investor pemegang saham cucu usaha Astra International (ASII) itu haru tahan napas saat harga terus bergerak di zona merah.
Berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan mobil oleh Grup Astra pada Agustus 2020 mencapai 16.773 unit. Realisasi penjualan itu…
Pada Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Astra International Tbk. (ASII) 18 September 1992, William Soeryadjaya atau akrab dipanggil Om Willem bersedia mundur…
Berdasarkan keterbukaan informasi ke Bursa Efek Indonesia (BEI), perseroan akan menggelar RUPST pada 16 Juni 2020. Sebelumnya, rapat itu dijadwalkan pada 1 April 2020. Namun…
Kendati produksi dihentikan sementara, dia meyakini hal ini tidak akan memengaruhi pasokan di dealer Daihatsu. Dia memperkirakan stok di dealer dari sisa pengiriman produksi…
Kendati laba bersih pada 2019 mampu tumbuh tipis, PT Astra International Tbk. menilai prospek kinerja pada 2020 masih menantang karena ketidakpastian kondisi makro eksternal,…