Polda Metro Jaya melakukan pelimpahan tahap dua berkas perkara Mario Dandy dan Shane Lukas dalam kasus penganiayaan David Ozora ke Kejari Jaksel jam 14.00 WIB
Ketua Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR Ri menyebutkan pemeriksaan politisi PKS berinisial BY urung dilakukan karena yang bersangkutan mengundurkan diri.
Nama Achiruddin Hasibuan menyita perhatian publik setelah anaknya, Aditya Hasibuan, menyandang status tersangka penganiayaan terhadap seorang mahasiswa.
Pihak keluarga korban yang mendapat kekerasan dari pelaku AH, anak AKBP Achiruddin Hasibuan, mengaku tidak akan menempuh jalur damai hingga kasus selesai.
KPAI menerbitkan surat rekomendasi, yang salah satu poinnya meminta Dewan Pers untuk memberikan peringatan terhadap media yang diduga mengeksploitasi AG.