Menag juga mengajak masyarakat Indonesia untuk bersyukur karena tahun ini adalah tahun ke-22 bagi umat Konghucu dapat merayakan Tahun Baru Imlek secara nasional.
Menag Yaqut berharap ketenangan umat dalam beribadah bisa lebih terjamin dan menjadi salah satu fokus program Polri di bawah kepemimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit.
Menag Yaqut memastikan bahwa proses pembuatan bahan baku vaksin Covid-19 dari Sinovac menggunakan fasilitas yang suci dan hanya digunakan untuk vaksin Covid-19.
Selain Gus Mus, Menag juga berencana mengunjungi Ahmad Bahauddin Nursalim alias Gus Baha, Muhammad Najih Maimoen alias Gus Najih, hingga Habib Luthfi bin Yahya.
Melalui akun Twitter miliknya @msaid_didu, Said Didu meminta maaf dan memberikan klarifikasi guna meluruskan apa yang terjadi sebenarnya terkait Menteri Agama Yaqut Cholil…