Lalu lintas di Tol Cipularang (Cikampek-Purwakarta-Padalarang) tersendat di kilometer 91 arah Jakarta, karena ada kecelakaan di KM 90+6 yang menutupi lajur 1 dan 2.
General Manager Jasa Marga Cabang Purbaleunyi Pratomo Bimawan Putra mengatakan bahwa penanganan dampak longsor tersebut terus berjalan dan progresnya sangat signifikan.
Rekayasa lalu lintas dilakukan oleh Jasa Marga untuk memudahkan proses perbaikan di lokasi terdampak longsor yakni Ruang Milik Jalan (rumija) Km 118+600 Tol Cipularang
Gerakan tanah kembali terjadi di dekat kawasan longsor Tol Cipularang KM 118, tepatnya di Desa Sukatani, Kecamatan Ngamprah, Kabupaten Bandung Barat, Rabu (19/2/2020).
Jasa Marga telah melakukan pemasangan dolken/cerucuk dan sandbag, pemasangan terpal untuk menghidari meresapnya air hujan secara langsung, pengaliran drainase air hujan,…
Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Jawa Barat menilai penerapan Speed Gun (radar kecepatan) memang perlu diadakan setelah Kementerian Perhubungan (Kemenhub) juga mendorong…
Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Budi Setiyadi mengatakan bahwa akan melakukan penegakan hukum bagi berbagai kendaraan truk yang saat ini berdimensi…
Pelanggaran awal terkait dimensi yang berlebih yang mencapai 70 cm, pemalsuan sertifikat registrasi uji tipe sebagai syarat pembuatan surat tanda nomor kendaraan.
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan bahwa pemeriksaan ke perusahaan itu juga sebagai kelanjutkan setelah Polisi telah menetapkan dua orang tersangka…
Kementerian Perhubungan bertindak tegas dengan memberhentikan sementara operasional perusahaan angkutan barang yang memicu kecelakaan maut di tol Cipularang KM 91 pada Senin…
Bisnis, JAKARTA – Kendaraan angkutan barang yang terlibat dalam kecelakaan maut di ruas Tol Cipularang ternyata kelebihan muatan hingga 300% dan kelebihan dimensi hingga…
Kabar kendaraan angkutan barang yang terlibat dalam kecelakaan maut di ruas Tol Cipularang KM 91 ternyata kelebihan muatan jadi berita terpopuler kanal Ekonomi hari ini,…
Kepolisian telah menetapkan dua sopir dump truk, sebagai tersangka dalam kasus kecelakaan beruntun di Tol Cipularang Kilometer 91 arah Jakarta. Direktur Jenderal Perhubungan…