Pengusaha otomotif mengungkap pertumbuhan jumlah kendaraan pribadi yang pesat justru menjadi sumber pendapatan daerah ketika sebagian pihak menudingnya sebagai biang kemacetan…
Kementerian Perindustrian menegaskan program low cost green car (LCGC) atau dikenal sebagai mobil murah digulirkan untuk menangkal gempuran mobil impor saat Masyarakat Ekonomi…
Anggota Dewan Perwakilan Daerah Andi Mappetahang Fatwa berpendapat masalah kemacetan lalu-lintas di beberapa kota besar bukan hanya tanggung pemerintah daerah, tetapi juga…
Beberapa tahun belakangan ini, pemerintah mendorong industri otomotif untuk memproduksi kendaraan berkonsep ramah lingkungan. Kalangan agen tunggal pemegang merek (ATPM)…
Koperasi Industri Komponen Otomotif Indonesia (Kikko) mendukung kebijakan pemerintah yang melarang ATPM mobil murah LGCC (low cost green car) menggarap angkutan perdesaan.
Program pemerintah mengembangkan kendaraan angkutan murah pedesaan akan berhasil dan mendapat dukungan dari kalangan industri skala kecil dan menengah jika disertai dengan…
Pemerintah dalam hal ini Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menilai pengembangan program angkutan murah di perdesaan harus mendapat dukungan finansial dari perbankan.…
Pemerintah hanya bisa mendorong perusahaan pelat merah (BUMN) bersedia mengembangkan angkutan murah di perdesaan. Hambatan lazimnya datang jika berkaitan dengan skala ekonomis…
Pemerintah menyatakan program pengembangan angkutan umum murah perdesaaan diprioritaskan untuk produsen lokal, baik swasta murni maupun Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
Kepala Badan Konstruksi Kementerian Pekerjaan Umum Hediyanto W. Husaini menilai Jepang memiliki tanggung jawab atas kemacetan yang terjadi di Indonesia, khususnya Jakarta
Isu Forum Koordinasi Stabilitas Sistem Keuangan melakukan simulasi guna mengasah protokol manajemen krisis keuangan menjadi sorotan utama berbagai media nasional hari ini,…
Konsumsi BBM subsidi berpotensi melonjak seiring dengan langkah pemerintah mengarahkan mobil murah ke luar Jabodetabek dengan alasan tidak ingin menambah kemacetan di Ibu…
Menteri Perhubungan EE Mangindaan meminta Kementerian Perindustrian untuk mengarahkan mobil murah ke luar Jawa agar tak menimbulkan kemacetan di kota besar
Kementerian Perindustrian hingga kini belum merampungkan pembahasan soal aturan pembatasan konsumsi bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi bagi mobil ramah lingkungan dengan…
Pemerintah menegaskan kebijakan terkait dengan kendaraan bermotor hemat energi dan harga terjangkau (KBH2) bukan hanya diperuntukkan bagi pasar domestik, tetapi untuk pasar…
"Distribusinya tidak dimaksudkan untuk kota-kota besar, tetapi untuk kota-kota seluruh nusantara yang masih memerlukan alat transportasi ini," katanya saat menyampaikan penjelasan…