Penjualan ritel LCGC pada Januari 2022 sebanyak 12.580, meningkat 27 persen dibandingkan periode sama tahun lalu yang sebesar 9.912 unit. Bahkan jika dibandingkan dengan…
Kontribusi stimulus pemerintah pada tahun ini diyakini tidak sebesar efeknya dibandingkan pada tahun lalu. Sebabnya, dalam program PPnBM DTP tahun ini, pemerintah lebih membatasi…
Di tengah beratnya tantangan mengubah sumber energi listrik, teknologi Flexi Engine yang mengutamakan pemanfaatan Bahan Bakar Nabati masih kurang didorong.
Pemerintah resmi memperpanjang pemberian insentif Pajak Pertambahan Nilai Barang Mewah (PPnBM) untuk produk otomotif di 2022. Namun PPnBM ini berbeda dengan PPnBM tahun lalu.
Mobil LCGC pada kuartal I/2022 mendapatkan diskon PPnBM 100 persen. Seharusnya per 16 Oktober 2021, mobil ini dikenakan tarif pajak barang mewah sebesar 3 persen.
Semenjak diskon PPnBM berakhir, beberapa harga mobil naik meningkat, namun sesuai dengan peraturan pemerintah mobil LCGC dikenakan pajak PPnBM 3 persen, simak harga terbaru…
Daihatsu mencatat penjualan LCGC kompak terkoreksi lebih tinggi dibandingkan dengan penurunan total di GIIAS 2021 yang berlangsung di tengah pandemi Covid-19.
Harga mobil LCGC naik seiring dengan penerapan tarif PPnBM baru per 16 Oktober 2021. Namun PT Toyota Astra Motor menyatakan harga mobil murah tersebut masih akan sama, setidaknya…