Selama Januari 2022, Avanza dan Veloz dilego sebanyak 7.965 unit. Dua model kembar inipun menjadi kontributor penjualan terbesar Toyota Astra Motor (TAM).
Tahun ini, dilansir dari situs resmi Toyota, mobil yang dijuluki mobil sejuta umat ini mengalami kenaikan kisaran Rp21.000.000 sampai dengan Rp29.000.000, sedangkan Mobil…
Area General Manager TAM Dadi Hendriadi menjelaskan dengan hadirnya model terbaru Avanza dan Veloz, pihaknya sudah bersiap menetapkan target produksi setiap bulan.
Perubahan sistem penggerak roda Avanza menjadi perbincangan utama, karena sejak diluncurkan pada tahun 2003 sampai dengan saat ini, Avanza identik dengan mesin penggerak…
Toyota Avanza, yang pada tahun ini menginjak usia ke-17, tercatat telah meraih penjualan pabrik ke dealer atau wholesales sebanyak 1.869.588 juta unit per Juli 2021. Sementara…