Bisnis, JAKARTA — Softbank Group Corp. kembali membukukan kerugian. Berdasarkan data keuangan terbaru yang berakhir 3 Juni 2022, perusahaan tersebut mencatatkan rugi bersih…
Luhut Binsar Pandjaitan sempat mengungkapkan bahwa batalnya investasi SoftBank Group di proyek ibu kota negara atau IKN karena kondisi keuangan konglomerasi tersebut yang…
Kejatuhan saham teknologi dinilai juga dapat merusak reputasi Softbank Group, sebagai investor kakap di sektor teknologi. Isu ini diulas secara komprehensif di Bisnisindonesia.id.
Bisnis, JAKARTA — Salah satu perusahaan investasi terbesar sejagat, Softbank Group Corp. terjerumus ke dalam lembah kerugian paling dalam pada kuartal I/2022 lantaran melesetnya…
Kerugian terbesar Vision Fund milik Softbank hingga saat ini mencapai 825,1 miliar yen dan terjadi pada kuartal kedua pada tahun lalu ketika pasar saham global jatuh.
China siap investasi di proyek Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara menggantikan Softbank yang mundur dari proyek tersebut. Namun, China masih menunggu rencana spesifik proyek…
Dua konsorsium yang menjadi investor pembangunan megaproyek Ibu Kota Negara Nusantara dikabarkan menyusul Softbank, yang batal membenamkan dananya untuk mengembangkan pusat…
Setelah Softbank hengkang dari proyek ibu kota negara (IKN), pemerintahan Jokowi akan intens menawarkan investasi IKN kepada Uni Emirat Arab dan Arab Saudi.
Sumber Bisnis yang dekat dengan legislatif mengatakan ada dua konsorsium yang ancang-ancang untuk mundur dari komitmennya dalam membantu pendanaan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Langkah yang tidak mudah harus dihadapi oleh Pemerintah Indonesia dalam membangun Ibu Kota Negara (IKN) baru di Pulau Kalimantan. Sebab muncul kabar dua konsorsium bakal…