Emiten menara Grup Saratoga PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. (TBIG) rutin membagikan dividen, apalagi pada 2021 laba perseroan melonjak menjadi Rp1,55 triliun.
PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. (TBIG) menggelar tender offer 2,48 miliar saham dengan harga Rp3.200 per saham sehingga potensi transaksi Rp7,5 triliun.
Bersama Digital Infrastructure Asia Pte. Ltd. yang sebelumnya bernama Provident Consolidated Holdings Pte. Ltd., membeli sebanyak 14,13 miliar saham atau yang mewakili 62,38%…
Saratoga hanya memindahkan kepemilikan saham Tower Bersama (TBIG) dari Provident Capital Indonesia dan Wahana Anugerah ke Bersama Digital Infrastructure Asia.
Investor asing mencatatkan aksi net foreign buy Rp3,37 triliun di seluruh pasar. Pembelian itu tampak berasal dari transaksi crossing saham PT Tower Bersama Infrastructure…
Setelah mencatatkan pertumbuhan pendapatan dan laba pada 2021, sejumlah analis pun memprediksi Tower Bersama Infrastructure (TBIG) mampu kembali meraih peningkatan kinerja…