Emiten CPO portofolio Lo Kheng Hong, Austindo Nusantara Jaya (ANJT) menganggarkan belanja modal sebesar US$36,8 juta atau setara Rp599 miliar untuk tahun 2024.
Emiten CPO andalan Lo Kheng Hong (ANJT) membukukan laba bersih Rp9,6 miliar kuartal III/2023, turun hingga 97,14% dibandingkan periode yang sama tahun lalu.
Emiten sawit favorit Lo Kheng Hong, PT Austindo Nusantara Jaya Tbk. (ANJT) melalui anak usahanya PT Gading Mas Indonesia Teguh (GMIT) mengembangkan PLTS.
Austindo Nusantara Jaya (ANJT) mengantongi pendapatan sebesar US$114,79 juta atau sekitar Rp1,73 triliun pada semester I/2023, turun 20,4 persen secara tahunan.
Emiten perkebunan sawit koleksi investor kawakan Lo Kheng Hong PT Austindo Nusantara Jaya Tbk. (ANJT) mengalokasikan belanja modal atau capex sebesar US$40 juta