Sub Holding Gas dan Sub Holding Refining & Petrochemical Pertamina tengah membangun pipa gas Senipah-Balikpapan untuk menjamin pasokan ke PT Kilang Pertamina Balikpapan.
Pemerintah Kota Balikpapan meminta agar Kilang Balikpapan dijaga maksimal sehingga musibah kebakaran seperti yang terjadi pada Minggu (15/5/2022) tidak terulang lagi.
Komisaris Utama PT Pertamina Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok menanggapi insiden kebakaran kilang Pertamina Balikpapan yang sudah terjadi untuk kedua kalinya.
PT Kilang Pertamina Internasional menunggu pasokan produk gasoline dari Pertamina Patra Niaga untuk memastikan operasional Kilang Balikpapan tidak terganggu.
Badan Pengaturan Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) meminta PT Pertamina (Persero) mengalihkan bahan baku BBM dari Kilang Balikpapan ke wilayah kilang lain.
Kilang Pertamina Balikpapan, Kalimantan Timur, kembali memakan korban. Kilang Pertamina Balikpapan mengalami kebakaran dan ledakan pada MInggu (15/5/2022).
Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional menyebut investasi kilang Balikpapan tembus Rp58,9 triliun atau setara US$4,1 miliar pada tahun ini.
PT Kilang Pertamina Internasional telah berhasil memasang alat yang akan meningkatkan kualitas pengolahan bahan bakar minyak (BBM) di proyek Refinery Development Master Plan…
Pengerjaan proyek refinery development master plan (RDMP) Balikpapan ditargetkan mencapai kemajuan proyek yang signifikan pada tahun ini. Pasalnya, fase I RDMP Balikpapan…