Hingga kini, keterangan yang didapatkan dari AJS, tersangka perampokan di Pondok Indah dan keluarga Asep, sebagai korban masih terus bertolak belakang.
Subdit Jatanras Polda Metro Jaya bersama tim gegana pada Kamis (15/9/2016) berhasil menemukan satu lagi senjata yang digunakan oleh para tersangka perampokan Pondok Indah,…
Pihak Polda Metro jaya memeriksa lebih lanjut Asep Sulaeman, eks pejabat Exxon Mobil yang menjadi korban dalam penyanderaan di rumahnya di Pondok Indah, Sabtu lalu (3/9/2016).…
Senjata yang digunakan tersangka AJ dan S dalam insiden penyanderaan di Pondok Indah disebut berasal dari dua oknum yakni seorang pensiunan polisi dan pensiunan angkatan…
Sebelum melakukan penyanderaan keluarga eks-pejabat ExxonMobil di Pondok Indah, tersangka AJ ternyata telah melakukan persiapan selama kurang lebih satu bulan.
Perampokan dan penyanderaan keluarga Asep Sulaiman di kawasan perumahan Pondok Indah Jakarta Selatan, Sabtu (3/9) diduga tak hanya dilakukan dua orang.
Sabtu (3/9/2016) wilayah Pondok Indah Jakarta Selatan Gempar karena aksi dua orang perampok yang menyandera empat orang korban terdiri dari sepasang suami istri yang adalah…
Dua orang pelaku perampokan sekaligus penyanderaan dramatis selama kurang lebih delapan jam di di Jalan Bukit Hijau IX Pondok Indah, Jakarta Selatan menurut penyelidikantahap…
Pelaku penyanderaan terhadap sebuah keluarga di di Jalan Bukit Hijau IX Pondok Indah, Jakarta Selatan disebutkan telah menetapkan targetnya sebelum melakukan perampokan.
Kesulitan memperoleh kucuran kredit untuk pembelian hunian sejak diberlakukannya aturan pembatasan dari Bank Indonesia, membuat pengembang lebih aktif dalam memasarkan produknya…