XL Axiata memutuskan melepas seluruh kepemilikan saham di Elevania kepada PT Jaya Kencana Mulia Lestari, salah satu perusahaan milik konglomerasi Salim Group.
XL telah mempersiapkan 40 tempat sebagai lokasi pembangunan infrastruktur jaringan dari dana kewajiban pelayanan universal atau universal service obligation (USO) tahap pertama.
Peluncuran program Gerakan Donasi Kuota mengambil lokasi di Kota Sabang, Pulau Weh, Provinsi Aceh. Lokasi ini merupakan salah satu titik terluar wilayah Republik Indonesia,…
XL Axiata menargetkan donasi bisa tersalur ke sedikitnya 5.000 sekolah di berbagai wilayah selama setahun pertama. Ratusan ribu siswa diharapkan bisa mendapatkan manfaat…
PT XL Axiata Tbk., akhirnya melepas seluruh kepemilikan saham di PT XL Planet, pengelola platform perdagangan elektronik (e-commerce) Elevania kepada PT Jaya Kencana Mulia…
Operator XL Axiata terus memperluas pasar pengguna ponsel di Lombok, Nusa Tenggara Barat, yang sangat potensial dan mencapai pertumbuhan pelanggan 42%.
Berita tentang PT Tunas Baru Lampung Tbk yang mengantongi peringkat Ba3 dari Moodys serta rencana refinancing utang PT XL Axiata Tbk. menjadi topik beberapa media nasional…
PT XL Axiata Tbk. mengalami kenaikan pendapatan rerata per pengguna sebesar 3% pada kuartal II/2017 menjadi Rp34.000 dibandingkan periode yang sama tahun lalu, ditopang perluasan…
Operator telekomunikasi PT XL Axiata Tbk. menyelenggarakan acara perkemahan bagi pelajar sekolah menengah atas dan kejuruan dalam program Youth Leadership Camp 2017 di Yogyakarta,…
PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) meluncurkan Kartu Perdana Super Ngobrol Baru untuk terus mendorong penggunaan layanan data bagi pelanggannya, di Jakarta pada Senin (17/7/2017).
PT XL Axiata Tbk. menyiapkan Rp1,20 triliun untuk memperkuat jaringan di kawasan tengah meliputi Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Jawa Barat.
PT Smartfren Telecom Tbk. memastikan tetap berfokus pada pengembangan bisnis inti sebagai penyedia jasa telekomunikasi, sedangkan bisnis digital dilakukan melalui skema kemitraan…