Holding BUMN Jasa Keuangan yang ditargetkan tuntas pada semester I/2019 diharapkan akan mendorong ekspansi bisnis perbankan dan lembaga nonbank yang terlibat di dalamnya.
Deputi Bidang Usaha Jasa Keuangan, Jasa Survei dan Jasa Konsultasi Kementerian Badan Usaha Milik Negara menargetkan pembentukan holding jasa keuangan, asuransi, sarana prasarana…
PT Angkasa Pura I (Persero) dan PT Angkasa Pura II (Persero) mengklaim pembentukan holding BUMN sarana dan prasarana penerbangan akan memperkuat industri aviasi Indonesia…
Pemerintah melalui Kementerian Badan Usaha Milik Negara meramu strategi untuk memperbaiki kinerja PT Krakatau Steel (Persero) Tbk. yang masih merugi hingga akhir 2018 mulai…
Pembentukan holding BUMN penerbangan, yang ditargetkan rampung semester I/2019, dinilai dapat meningkatkan pelayanan perseroan pelat merah di sektor itu serta melakukan ekspansi…
Pembentukan super holding BUMN akan menghilangkan peran Kementerian BUMN dan perseroan pelat merah akan bertanggung jawab langsung kepada Presiden tanpa melalui lembaga negara.
Menteri Badan Usaha Milik Negara Rini Soemarno mengungkapkan pembentukan holding badan usaha milik negara di sektor penerbangan dapat memperkuat neraca keuangan perusahaan…
Menhub Budi Karya yang meminta agar maskapai penerbangan dan konsumen membangun dialog terbuka menjadi berita terpopuler di kanal Ekonomi Bisnis.com pada hari Kamis (11/4/2019).
Saya merinding ketika Menteri Rini dengan lantang mengajak kesungguhan para Dirut BUMN untuk menjadi pemain global. "Kalau kalian tidak mau jadi global player, jangan jadi…
Sedikitnya 181 tokoh BUMN—terdiri dari Menteri Rini Soemarno beserta jajaran Kementerian BUMN, para direktur utama dan wadirut BUMN—menjadi peserta ‘camping’ pada 10—12 Maret…