Polda Kalimantan Tengah menangkap anggota DPRD Kabupaten Seruyan Kalimantan Tengah atas nama M Erwin Toha karena diduga menggunakan narkotika jenis sabu.
Ketua DPP Nasdem Bidang Lingkungan Hidup mengatakan dia ingin membuat aplikasi khusus Pedagang Kaki Lima, yang mungkin dapat bekerjasama dengan ojek online.
Partai Golkar dan Nasdem sepakat Parliamentary Threshold berada di angka 7 persen. Dan, untuk Presidensial Threshold minimal 20 persen. Soal koalisi, masih terlalu dini.
Partai Nasdem Charles Meikyansyah mengatakan bahwa pihaknya akan menggelar Konvensi Capres 2024 pada tahun 2022 mendatang guna mencari bakal calon presiden terbaik untuk…
Surya Paloh mengatakan tidak ada yang salah dengan target pemerintah untuk merampungkan Omnibus Law dalam 100 hari, namun penyelesaiannya taj bisa terburu-buru karena harus…
Sekretaris Fraksi Partai NasDem DPR RI Saan Mustofa aturan Pergantian Antar Waktu (PAW) anggota DPR RI sudah diatur secara baku dalam Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2017 tentang…
Kalangan anggota DPR menolak wacana perpanjangan masa periodesasi presiden dari dua periode menjadi tiga atau empat periode. Usulan itu dinilai cenderung korupsi kekuasaan…
Amandemen Undang-Undang Dasar 1945 yang akan diamandemen Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) melebar dari pembahasan awal. Muncul wacana mengubah masa jabatan presiden.
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh mengungkapkan alasannya mendorong digelarnya konvensi untuk menjaring calon presiden menjelang Pemilihan Presiden atau Pilpres 2024.…