Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian sebut per Desember 2022 pihaknya telah menyelesaikan 152 PSN. Adapun 46 PSN saat ini sedang dalam tahap penyiapan.
Pemerintah memberikan beberapa dukungan program pengembangan talenta digital seirirng besarnya potensi ekonomi digital yang bisa tembus Rp2.263 triliun.
Kemitraan ASEAN dan India diharapkan dapat mendorong penyelesaian berbagai tantangan yang terjadi terutama untuk pangan, kesehatan, dan stabilitas kawasan
Sherpa Track terus melakukan pembahasan terkait tantangan global dan berbagai isu ekonomi (non- finansial) untuk mencari solusi dan memberikan rekomendasi