Komisi VII DPR meminta lima perusahaan tambang nikel untuk menyampaikan data terkait lahan tambang yang direklamasi hingga serapan tenaga kerja asing dan lokal.
Sengketa ini bermula saat Anies menerbitkan Surat Keputusan (SK) Nomor 1409 Tahun 2018 pada 6 September 2018 yang berisi pencabutan izin 13 pulau reklamasi, termasuk izin…
Kalau dulu pelaku usaha tambang tidak patuh, tidak ada sanksi pidana. Sejak 2020, bagi mereka yang tidak mereklamasi, di samping ada denda dan pencabutan izin, juga dapat…
Saat ini di lahan tersebut sudah ada berbagai spesies fauna hidup di sana, terdapat juga berbagai jenis burung di antaranya jalak jawa, perenjak padi, cucak kutilang, perkutut…
Sengketa perizinan reklamasi Pulau G berawal ketika PT Muara Wisesa Samudera menggugat Anies lantaran tak kunjung menerbitkan perpanjangan izin reklamasi Pulau G.
Amanat itu tertuang dalam keputusan Mahkamah Agung (MA) yang menolak peninjauan kembali (PK) yang dimohonkan Anies atas PTUN Jakarta dengan nomor perkara 4/P/FP/2020/PTUN.
Pembangunan daratan baru di utara Jakarta—Tangerang, mengalami pasang surut. Pergantian kekuasaan kerap mengubah kebijakan pembangunan daratan baru itu. Bagaimana rencana…
Keterlibatan orang dekat Gubernur Nurdin Abdullah dalam konsesi tambang pasir laut di Makassar menuai protes, selain berdampak terhadap lingkungan dan nasib nelayan, hal…